kegiatan ini di laksanakan pada bulan agustus 2023 dan di hadiri oleh bapak camat cangkuang , ibu tim penggerak pkk kecamatan cangkuang, pemberdayaan kecamatan cangkuang, pendamping desa, kepala pkm nagrak, ahli gizi pkm nagrak, bidan desa pananjung, bhabinkamtibmas, babinsa desa pananjung, kpm desa pananjung, kader desa pananjung, dan penerima bantuan makanan tambahan.
adapun kegiatan tersebut untuk pencegahan stunting di lingkungan Desa Pananjung dan juga untuk penurunan angka stunting di Desa Pananjung.
banyak nya penerima bantuan makanan tambahan tersebur terdiri dari 10 orang Baduta prediksi stunting dan 20 orang ibu hamil anemi atau kek.